BAND SMANSAGO

Tak hanya dalam bidang olah raga saja, dalam bidang seni pun SMANSAGO dapat bersaing dengan sekolah lain. Kemari hari rabu 10 januari 2018, Band SMANSAGO yang biasa di sapa BAND PROSEN yang di pimpin oleh bapak Heru Purwoko, S.pd dengan bangga membawa piala atas juara PENAMPIL TERBAIK dalam ajang HUT SMK PANCASILA  JATISRONO. Lagu Tanah Airku dan Ambilkan bulan berhasil dibawakan dengan apik sehingga mampu memikat para juri.

 

Tinggalkan komentar